Tempat Mendaftar MyPertamina secara Offline untuk DI Yogyakarta dan Jateng, Inilah Lokasinya

- 6 Juli 2022, 12:20 WIB
Daftar Daerah Wajib Gunakan Aplikasi untuk Beli BBM Pertalite dan Solar, Cek Daerah Kalian Disini
Daftar Daerah Wajib Gunakan Aplikasi untuk Beli BBM Pertalite dan Solar, Cek Daerah Kalian Disini /dok Pertamina/

YOGYALINE - Ingin mendaftar di MyPertamina secara offline? Untuk wilayah Jateng dan DI Yogyakarta inilah lokasinya.

Penggunaan aplikasi MyPertamina dalam pendataan pembelian Pertalite dan solar bersubsidi dikeluhkan warga masyarakat.

Pendaftaran secara online di aplikasi MyPertamina kerap menemua kendala, bahkan membingungkan warga.

Keluhan-keluhan sulitnya mendaftar itu banyak terlontar di media sosial maupun grup-grup media sosial lainnya.

Baca Juga: Heboh, Buaya Muara Bersarang di Tambak Udang Rika Rahim, Sebelumnya Muncul Dekat Sekolah SDN

Melihat adanya keresahan masyarakat, PT Pertamina pun membuka layanan pendaftaran secara offline di beberapa Provinsi di Indonesia.

Provinsi DI Yogyakarta dan Jateng juga dijadikan tempat uji coba pelayanan pendaftaran secara offline tersebut.

Untuk Provinsi Jawa Tengah, PT Pertamina hanya membuka layanan pendaftaran secara offline di satu kota saja yakni, Surakarta.

Demikian juga di Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta, PT Pertamina juga membuka layanan hanya di Kota Yogyakarta saja.

Halaman:

Editor: A. Purwoko


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x