OTT Bupati Pemalang KPK Angkut 23 Orang, Lagi-lagi Tergelincir dalam Pengadaan Barang dan Jasa

- 12 Agustus 2022, 09:28 WIB
Rombongan Bupati Pemalang di KPK
Rombongan Bupati Pemalang di KPK /Riyanto Jayeng Portal Brebes/

Riwayat pendidikannya: S2 Universitas Diponegoro Semarang. Sebelumnya ia menyelesaikan S1 Universitas Trisaksi Jakarta, yakni dari Fakultas Teknologi Industri/Teknik Mesin

Untuk jenjang sekolah menengah, ia berlajar di SMA PPMI Assalam Surakarta.

Baca Juga: Jadwal Kapal Pelni KM Lawit Agustus 2022, Lengkap dengan Syarat dan Harga Semua Rute

Dalam riwayat organisasi, Mukti Agung Wibowo pernah menjabat Ketua BNK Kabupaten Pemalang 2011-2016.

Ia juga menjabat Ketua Badko TPQ Kabupaten Pemalang 2012-2016, dan Ketua Dewan Pembina Masjid Agung Nurul Kalam Pemalang 2011-2016

Wakil Bupati Pemalang ia jabat tahun 2011-2016. Sedangkan sebelum berkarir di politik ia sebagai pengsuaha.

Tercatat ia menjadi Direktur PO Dewi Sri 2016-2020. Sebelumnya, ia menjabat manager Swamitra Dewi Sri 2006-2010.***

Halaman:

Editor: A. Purwoko


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah