Rute Tol Kartasura - Klaten Dibuka untuk Mudik Lebaran 2023, Bupati Klaten 'Marah' Soal Gawe Tol Solo - Jogja

- 25 Februari 2023, 10:19 WIB
Ilustrasi jalan tol, dimana salah satunya untuk rute tol Kartasura - Klaten yang merupakan bagian dari jalur tol Solo - Jogja akan dibuka pada musim Mudik Lebran 2023.
Ilustrasi jalan tol, dimana salah satunya untuk rute tol Kartasura - Klaten yang merupakan bagian dari jalur tol Solo - Jogja akan dibuka pada musim Mudik Lebran 2023. /kemen pupr

Paket 1.1 membentang dari pintu keluar Tol Colomadu hingga pintu keluar Ngawen, Klaten dengan panjang 22,3 kilometer.

Paket 1.2 dimulai dari Karanganom, Klaten membentang hingga Purwomartani, Sleman, Yogyakarta.

Baca Juga: Inilah Jalur Tol Ujung Timur Pulau Jawa, Merangkai Probolinggo - Banyuwangi: Cek Ada 3 Simpang Susun di Sini

Demikianlah diharapkan proyek jalur tol ini segera rampung, setidaknya untuk paket 1.1 karena rencananya rute Kartasura (Colomadu) – Ngawen (Klaten) itu akan bisa difungsikan menjadi jalur untuk mengurai arus Mudik Lebaran 2023. Jadi, sudah tak sabar menjajal jalur tol Kartasura – Klaten, saat berlebaran, ya!***

Halaman:

Editor: A. Purwoko


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah