Simak Progres Proyek Jalan Tol Jogja - Solo Terkini, Ganti Untung Lahan Seksi 1 di Sleman Bikin Senang Warga

- 12 Mei 2023, 14:22 WIB
Jalan Tol Jogja - Solo telah dibuka saat lebaran dengan memnfusngsikan sepanjang 6 KM. Inilah progres terkini dalam proyek tol Jogja - Solo, dimana pembayaran ganti untung lahan warga terdampak telah dibayarkan. Apa progres selanjutnya?
Jalan Tol Jogja - Solo telah dibuka saat lebaran dengan memnfusngsikan sepanjang 6 KM. Inilah progres terkini dalam proyek tol Jogja - Solo, dimana pembayaran ganti untung lahan warga terdampak telah dibayarkan. Apa progres selanjutnya? /pmj news/PMJ News

Pembangunan jalan Tol Solo - Jogja ini diharapkan juga mempu meningkatan ekonomi dan pariwisata di daerah yang dilewati.

Kini banyak masyarakat yang menantikan kapan jalan tol Jogja - Solo ini selesai dibangun dan seperti apa progres konstruksinya?

Jalan tol Jogja – Solo Seksi 1 - 3

Untuk seksi 1 ruas Kartosuro - Purwomartani sepanjang 42,38 kilometer, terbagi atas paket 1 dan paket 2. Paket 1 jalan tol ini mulai dari Solo hingga Klaten sepanjang 22,30 kilometer.

Sementara paket 2 jalan tol dibangun mulai dari Klaten hingga Purwomartani sepanjang 20,08 kilometer. Sebagian ruas tol ini telah difungsikan pada musim mudik lebaran 2023 lalu.

Progres pembangunan konstruksi kedua paket jalan tol Solo-Jogja untuk seksi 1 ini telah mencapai 47,85 kilometer.

Baca Juga: Inilah Titik Simpang Susun Rute Tol Jogja - Bawen, Cek Pengerjaan Konstruksi Terkini, Kapan Mulai Tersambung?

Perlu diketahui bahwa seksi 2 jalan tol Solo Jogja ini meliputi Purwomartani hingga Gamping sepanjang 23,34 kilometer per Maret lalu yang dimungkinkan kini telah jauh bertambah.

Pembangunan jalan tol Solo-Jogja ini juga terbagi menjadi 2 paket yaitu paket 2.1 Purwomartani hingga Monjali sepanjang 9,43 kilometer.

Halaman:

Editor: A. Purwoko


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah