Inilah Cara Bayar Tarif Tol Terbaru, Cek Uji Coba dari Tol Bali Mandara - Janji Bebas Antrean, Kapan Mulai?

- 22 Maret 2023, 01:35 WIB
Inilah cara bayar tarif tol terbaru yang akan diterapkan di masa mendatang, dimana saat ini segera diuji coba di Jalan Tol Bali Mandara. Cek keuntungan dari sistem cara bayar nirsentuh, dari bebas antrean hingga lewat gate tol cukup nol detik.
Inilah cara bayar tarif tol terbaru yang akan diterapkan di masa mendatang, dimana saat ini segera diuji coba di Jalan Tol Bali Mandara. Cek keuntungan dari sistem cara bayar nirsentuh, dari bebas antrean hingga lewat gate tol cukup nol detik. /Antara/antara

"Karena akan kita mulai uji coba bulan Juni nanti, kita tidak ingin memberikan gambaran sistem yang tidak sempurna bagi para pengguna,” katanya.

Ia mendesak kepada pihak yang berkompeten melakukan uji coba cara bayar tarif tol terbaru, itu untuk mengambil langkah cepat.

“Oleh karena itu, kepada PT Roatex sebaiknya segera mengambil langkah yang cepat untuk memastikan bahwa aplikasi ini sudah disimulasikan dan dapat diuji coba dengan cara yang baik," kata Zainal Fatah mewakili Menteri PUPR Basuki Hadimuljono di Jakarta, Senin 20 Maret 2023 dikutip dari situs resmi Kementerian PUPR. 

Dengan penerapan sistem cara bayar terbaru itu akan diperoleh banyak keuntungan, baik bagi pengelola tol maupun masyarakar pengguna.

Baca Juga: Jelang Mudik Lebaran, Cek Harga Tiket dan Jadwal Kapal Pelni KM Kelud Bulan Maret – April 2023, Semua Rute

Berikut ini antara lain kelebihan-kelebihan dari penerapan cara bayar nirsentuh itu:

-Penggunaan sistem transaksi nontunai nirsentuh atau MLFF dalam transaksi tol itu akan menghilangkan antrean kendaraan, seperti yang masih ditemukan dalam sistem transaksi e-toll saat ini.

- Dengan beralih dari transaksi nontunai eToll ke sistem transaksi ini, maka akan lebih efektif, efisien dan transparan.

"Terkait sistem transaksi tol yang secara bertahap akan berpindah dari transaksi nontunai eToll ke sistem transaksi baru ini, maka akan lebih efektif, efisien dan transparan," kata Zainal Fatah. 

Halaman:

Editor: A. Purwoko


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x