Inilah Daerah Berpotensi Alami Banjir Rob Hingga Puncaknya pada 5 Mei 2023, Jateng - DIY Wajib Waspada

- 4 Mei 2023, 07:00 WIB
BMKG kembli mengingatkan adanya potensi banjir rob akibat fenomena Super Full Moon. Puncaknya terjadi pada 5 Mei 2023.
BMKG kembli mengingatkan adanya potensi banjir rob akibat fenomena Super Full Moon. Puncaknya terjadi pada 5 Mei 2023. /info BMKG/tangkap layar

Pesisir NTT.

Baca Juga: Bagaimana Cuaca di Yogyakarta Hari Ini Senin 24 April 2023, Simak Prakiraan BMKG, Waspada Gelombang Laut

Selain itu juga di Pesisir Kalimantan Barat, Pesisir Kalimantan Tengah, Pesisir Sulawesi Utara, Pesisir Maluku dan Pesisir Maluku Utara.

Menurutnya potensi banjir pesisir (rob) ini berbeda waktu (hari dan jam) di tiap wilayah, yang secara umum berdampak pada aktivitas masyarakat di sekitar pelabuhan dan pesisir.

Seperti aktivitas bongkar muat di pelabuhan, aktivitas di permukiman pesisir, serta aktivitas tambak garam dan perikanan darat.

Untuk itu masyarakat diimbau untuk selalu waspada dan siaga untuk mengantisipasi dampak dari pasang maksimum air laut.

Baca Juga: Bagaimana Cuaca di Jogja Hari Ini Rabu 3 Mei 2023, Simak BMKG Sebut Hujan Pada Siang - Sore Ini

Selain itu masyarakat juga perlu memperhatikan update informasi cuaca maritim dari BMKG.***

Halaman:

Editor: A. Purwoko


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x