BLT Tahap II untuk Warga Sleman Cair, Apakah Transfer Rp 400 Ribu Sudah Masuk Rekening Anda, Cek di Sini

- 27 April 2023, 16:51 WIB
BLT tahap II untuk warga Sleman, DIY cair. Berikut ini merupakan informasi tentang cara cek BLT BPNT untuk Maret - April 2023.
BLT tahap II untuk warga Sleman, DIY cair. Berikut ini merupakan informasi tentang cara cek BLT BPNT untuk Maret - April 2023. /ANTARA FOTO/Prasetia Fauzani/antara

Diketahui, Bantuan Langsung Tunai (BLT) adalah bantuan yang berasal dari alokasi dana desa pada Anggaran Pendapatan Belanja Desa (APB Desa) yang akan diberikan oleh pemerintah kepada masyarakat yang kehilangan mata pencaharian karena pandemik.

Sesuai program yang diluncurkan pemerintah, BLT akan disalurkan melalui Kementerian Sosial (Kemensos), Pos Indonesia, dan Himpunan Bank Milik Negara (Himbara) sebesar Rp 2,4 juta selama satu tahun.

Baca Juga: Cek BLT Cair Lagi Rp 3 Juta ke Pekerja, Cara Mudah Lewat HP, Bukan BSU BPJS Ketenagakerjaan 2023

Secara teknis, BLT akan di transfer langsung ke rekening masing-masing penerima atau melalui PT Pos Indonesia.

Bagi yang memilih sistem transfer rekening, rekeningnya bisa melalui: BRI, BNI, Mandiri dan BTN.

Bagi yang tak punya rekening bank, dapat mengambil uang BLT melalui Kantor Pos.

Setelah jelas mengenai BLT ini warga yang telah masuk dalam DTKS bisa mengecek status yang menjadi haknya di cekbansos.kemensos.go.id sekarang juga.

Jika nama Anda sudah termasuk yang disetujui, tak ada salahnya segera dicairkan segera. Inilah langkah-langkah melakukan pengecekan:

Cara cek bansos BST, PKH, BPNT dan BLT-BBM melalui cekbansos.kemensos.id:

Halaman:

Editor: A. Purwoko


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah