Mudik Kereta Api Diperkirakan Melonjak Mulai 14 April 2023, Cek Ketersediaan Tiket Kereta Mulai Saat Ini

- 12 April 2023, 19:47 WIB
Untuk mudik dengan kereta api, segera siapkan tiket kereta sejak sekarang. Ketersediaan tiket untuk mudik Lebaran 2023 masih cukup tersedia, namun diperkirakan lojakan permintaan tiket kereta terjadi mulai 14 April 2023 mendatang.
Untuk mudik dengan kereta api, segera siapkan tiket kereta sejak sekarang. Ketersediaan tiket untuk mudik Lebaran 2023 masih cukup tersedia, namun diperkirakan lojakan permintaan tiket kereta terjadi mulai 14 April 2023 mendatang. /purwoko/kai/yogyaline.com

Sri Tanjung (Lempuyangan-Ketapang)

Bengawan (Purwosari-Pasarsenen)

Progo (Lempuyangan-Pasarsenen)

Diimbau kepada masyarakat untuk memanfaatkan waktu dan merencanakan perjalanan dengan baik karena penjualan tiket kereta terus bergerak. Apalagi tahun ini diprediksi  jumlah pemudik akan meningkat dari tahun sebelumnya.

Bagi  masyarakat yang kehabisan tiket kereta sesuai tanggal yang diinginkan dapat memilih tanggal alternatif atau memanfaatkan fitur Connecting Train di Aplikasi KAI Access ataupun yang lainnya, seperti Traveloka, dan sejenisnya.

Baca Juga: Mudik dengan Kereta Api Cukup Bayar Maksimal Rp 20 Ribu, Bawa Motor Gratis Pula dari Yogya - Solo

"Fitur tersebut akan membantu pelanggan dengan memberikan opsi perjalanan dengan mengkombinasikan jadwal kereta yang bersifat persambungan," pungkasnya.***

Halaman:

Editor: A. Purwoko


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah