Bagaimana Stok BBM - Gas di Sleman Saat Lebaran 2023, Cek Tambahan Kuota Fluktuatif Pertamina

- 12 April 2023, 08:46 WIB
Wakil Bupati Sleman Danang Maharsa melakukan  Monitoring dan Evaluasi Pengawasan dan BBM Bersubsidi/Non Subsidi dan elpiji 3 Kg di wilayah Sleman guna memastikan ketersediaan saat masa Lebaran 2023.
Wakil Bupati Sleman Danang Maharsa melakukan Monitoring dan Evaluasi Pengawasan dan BBM Bersubsidi/Non Subsidi dan elpiji 3 Kg di wilayah Sleman guna memastikan ketersediaan saat masa Lebaran 2023. /adi prabowo/yogyaline.com

Danang Maharsa mengatakan, Monitoring dan Evaluasi Pengawasan ini bertujuan memberikan pengawasan dan pengendalian serta evaluasi terhadap kelancaran pendistribusian BBM Bersubsidi/Non Subsidi dan elpiji 3 Kg bersubsidi.

Sales Branch Manager III Yogyakarta PT Pertamina Patra Niaga, Dimas Aji mengatakan, PT Pertamina telah melakukan antisipasi untuk ketersediaan BBM di wilayah Yogyakarta.

Baca Juga: Begini Cara Daftarkan Diri untuk Mendapat BLT BBM Rp 600 Ribu, Siapkan Berkas dan Foto-foto

Ia juga menyebut ketersediaan BBM telah disuplai dari Terminal BBM Rewulu dan Kilang Cilacap.

Dari hasil pemantauan, diperoleh data bahwa dari pengajuan kuota fakultatif sebesar 5 persen untuk elpiji 3kg, saat ini baru terpakai 2 persen di wilayah Sleman.***/adi prabowo

Halaman:

Editor: A. Purwoko


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x