Hasil Pileg 2024 Dapil DIY 2 Bantul Timur untuk DPRD DIY: Arena Unjuk Kebolehan 5 Incumbent

- 12 Maret 2024, 20:00 WIB
Ilustrasi Penghitungan suara yang berlangsung ditingkat TPS. Inilah perolehan kursi hasil Pileg 2024 dari Dapil DIY 2 untuk DPRD DIY pada Pemilu 2024.
Ilustrasi Penghitungan suara yang berlangsung ditingkat TPS. Inilah perolehan kursi hasil Pileg 2024 dari Dapil DIY 2 untuk DPRD DIY pada Pemilu 2024. /Saeful Ridwan /PR Sumedang

YOGYALINE – Hasil Pileg 2024 untuk DPRD DIY telah ditetapkan KPU DIY. Berdasarkan pleno rekapitulasi suara Pileg 2024 dari Dapil DIY 2 Bantul Timur, suara PDIP tercatat paling tinggi dan dikonversi menjadi 2 kursi.

Selanjutnya dari kuota 7 kursi di Dapil Bantul Timur ini, 5 partai politik masing-masing merebut 1 kursi DPRD DIY. Lima partai yang mengirimkan wakilnya yaitu Gerindra, PKS, PKB, Golkar, dan PAN.

Berdasarkan hasil pleno rekapitulasi suara hasil Pileg 2024, suara sah di Dapil Bantul Timur yang meliputi Kecamatan Kretek, Pundong, Bambanglipuro, Jetis, Imogiri, Dlingo, Banguntapan, Pleret, dan Piyungan itu, yakni 310.061 suara.

Baca Juga: Hasil Pileg 2024 Dapil DIY 4 - Kulon Progo: PDIP Raih 3 Kursi, Empat Partai Berbagi 1 Kursi DPRD DIY

Dari sebanyak 7 kursi di DPRD DIY pada Pemilu 2024 ini, komposisi partai peraih kursi tetap sama dengan catatan Pemilu 2019.

Bahkan dari 7 caleg yang terpilih pada Pileg 2024, hanya dua orang yang merupakan wajah baru, yakni dari Gerindra dan PAN. Sedangkan lima kursi direbut incumbent.

Berikut perolehan suara partai secara total hasil Pileg 2024 di Dapil DIY 2 atau Bantul Timur untuk kursi DPRD DIY:

PDIP meraup suara total 71.673 suara, merebut 2 kursi

Gerindra meraup suara total 47.810 suara, merebut 1 kursi

Halaman:

Editor: A. Purwoko


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x