Banyak Jurnalis Tewas di Gaza, 6 Organisasi di Asia Tenggara Kutuk Penyerangan

- 25 Oktober 2023, 11:14 WIB
Ilustrasi, demo aksi dukungan ke Palestina.
Ilustrasi, demo aksi dukungan ke Palestina. //Unsplash/Ehimetalor Akhere Unuabona

Baca Juga: Jadwal Kapal Pelni KM Ciremai Bulan Oktober-November 2023, Rute Surabaya, Jayapura, Makasar, Jakarta, Sorong

Kami percaya peran jurnalis di wilayah konflik sangat penting untuk melaporkan kebutuhan masyarakat yang terkena dampak konflik, dan untuk memberikan informasi yang akurat dan tidak memihak tentang apa yang sebenarnya terjadi di lapangan agar masyarakat internasional dapat memahami situasinya, termasuk situasi yang terjadi selama beberapa dekade atas terjadinya penganiayaan dan pelanggaran hak asasi manusia yang dilakukan terhadap warga Palestina.

“Kami menghimbau para jurnalis untuk menjunjung tinggi independensi jurnalistik, mengutamakan jurnalisme damai dan mengutamakan kepentingan warga sipil yang menjadi korban operasi,” ujarnya.

Komunitas internasional harus mengambil sikap bersatu untuk menuntut agar semua penggunaan kekuatan dihentikan secepatnya.***

Halaman:

Editor: Ucu Rahman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x