Cara Mengatasi Gondongan Agar tidak Menjadi Bahaya

- 12 Februari 2024, 13:35 WIB
ilustrasi - cara mengatasi gondongan
ilustrasi - cara mengatasi gondongan /pixabay/ nastya_gepp

 

YOGYALINE - Penyakit gondongan atau parotitis adalah kondisi membengkaknya  kelenjar air liur (parotis) akibat infeksi virus menular. Godongan adalah penyakit yang umum dialami oleh anak-anak.

Virus penyebab sakit gondongan sangat mudah menular dari satu orang ke orang lainnya melalui droplet atau percikan air liur. Untungnya,penyakit ini bisa dicegah dengan menjaga kebersihan diri dan melakukan vaksinasi.

Jika Anda sakit gondongan, hindari kontak langsung dalam jangka waktu lama dan terlalu dekat dengan orang lain setidaknya 5 hari setelah kelenjar air liur mulai bengkak. Sebab pada waktu itu, Anda bisa cepat menularkan virus pada orang lain.

Gunakan masker atau tisu saat bersin atau batuk, supaya virus tidak menyebar dengan mudah.

Jika tidk tertangani dengan baik, maka gondogan bisa menyebabkan komplikasi seperti:

1. Radang otak

Infeksi virus penyebab dapat menyebabkan radang otak (ensefalitis). Kondisi ini akan memunculkan gejala demam tinggi, leher kaku, sakit kepala, mual, dan muntah, mengantuk, serta kejang.

Biasanya gejala akan dimulai pada minggu pertama setelah kelenjar air liur membengkak. Kondisi ini sangat membahayakan hidup pasien.

2. Pankreatitis

Halaman:

Editor: Ucu Rahman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah