Prakiraan Cuaca di Yogyakarta Hari Ini Rabu 4 Januari 2023 Bantul, Sleman, Wates, Gunung Kidul dan Kota Jogja

- 4 Januari 2023, 08:09 WIB
Prakiraan cuaca di Yogyakarta hari ini Rabu 4 Januari 2023. Inilah foto Rekaman satelit cuaca yang di rilis BBMKG.
Prakiraan cuaca di Yogyakarta hari ini Rabu 4 Januari 2023. Inilah foto Rekaman satelit cuaca yang di rilis BBMKG. /Humas BBMKG Wilayah III Denpasar/BMKG

YOGYALINE - Inilah prakiraan cuaca di Yogyakarta hari ini Rabu 4 Januari 2023, BMKG merilis data sebagian besar wilayah di DIY pada siang hari terjadi hujan mulai ringan hingga lebat.

Sedangkan pada malam hari cuaca di Yogyakarta masih berpotensi hujan ringan, kecuali wilayah Wates.

Berikut prakiraan cuaca di Yogyakarta berdasarkan rilis dari BMKG pada Rabu 4 Januari 2023:

Baca Juga: Pencuri Lap Top Jaksa KPK Penuntut Tersangka Haryadi Suyuti, Ditangkap Polda DIY

Di Bantul: Siang berpotensi hujan ringan, malam hari hujan ringan dengan suhu 24-30 derajat celcius.

Di Sleman: siang berpotensi hujan ringan hingga lebat, malah hari hujan ringan, dengan suhu 23-29 derajat celcius.

Di Wates: siang berpotensi hujan ringan, malam hari berawan, dengan suhu 24-30 derajat celcius.

Di Gunung Kidul: siang berpotensi hujan ringan, malam hujan ringan, dengan suhu 24-30 derajat celcius.

Kota Jogja: siang berpotensi hujan ringan, malam hari hujan ringan, dengan suhu 24-30 derajat celcius.

Halaman:

Editor: A. Purwoko


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x