Jadwal dan Harga Tiket Kapal Pelni KM Awu Bulan September 2023, Rute Denpasar, Kumai, Bima, Ende, Kupang

2 September 2023, 08:00 WIB
Ilustrasi Jadwal dan harga tiket Kapal Pelni KM Awu bulan September 2023, rute Denpasar, Kumai, Bima, Ende, Kupang, Waingapu, Surabaya, Kalabahi.. (Nurcholis.com) /

YOGYALINE – Berikut jadwal dan harga tiket Kapal Pelni KM Awu bulan September 2023, rute Denpasar, Kumai, Bima, Ende, Kupang, Waingapu, Surabaya, Kalabahi.

Kapal Pelni KM Awu  merupakan akomodasi transportasi perjalanan laut untuk masyarakat yang akan melakukan perjalanan menggunakan kapal laut.

KM Awu  rutin berlayar melalui rute Bima, Waingapu, Ende, Kupang, Kalabahi, hingga daerah wilayah timur Indonesia lainnya.

Baca Juga: Jadwal Kapal Pelni KM Sangiang Bulan September 2023, Rute Ambon, Bitung, Namlea, Fakfak, Geser, Banda, Babang

Berikut jadwal kapal Pelni KM Awu bulan September 2023, lengkap dengan daftar harga tiket dan informasi bagaimana beli tiket. Untuk cara beli tiket kapal Pelni bisa langsung mengakses PT Pelni, loket-loket yang bekerjasama, maupun Traveloka.

Jadwal KM Awu Bulan September 2023

Kupang tujuan Ende: berangkat 1 September 2023 pukul 17.00, tiba 2 September 2023 pukul 06.00

Baca Juga: Cek Jadwal Kapal Pelni KM Bukit Raya Bulan September 2023, Rute Pontianak, Kijang, Midai, Tanjung Priok

Ende tujuan Waingapu: berangkat 2 Agustus 2023 pukul 08.00, tiba 2 Agustus 2023 pukul 17.00

Waingapu tujuan Bima: berangkat 2 September 2023 pukul 20.00, tiba 3 September 2023 pukul 10.00

Bima tujuan Denpasar: berangkat 3 September 2023 pukul 12.00, tiba 4 September 2023 pukul 09.00

Baca Juga: Jadwal dan Harga Tiket Kapal Pelni KM Pangrango Bulan September 2023, Rute Namrole, Ambon, Banda, Saumlaki

Denpasar tujuan Surabaya: berangkat 4 September 2023 pukul 14.00, tiba 5 September 2023 pukul 15.00

Surabaya tujuan Kumai: berangkat 5 September 2023 pukul 19.00, tiba 6 September 2023 pukul 22.00

Cara pemesanan tiket KM Awu

Berikut cara pesan dan harga tiket kapal Pelni KM Awu melalui pemesanan online di daerah Anda masing–masing serta harga tiket dewasa dan bayi.

Kunjungi situs resmi atau aplikasi resmi ataupun ke agen Pelni terdekat untuk menentukan jadwal berlayar KM Awu.

Tentukan pelabuhan berangkat dan pelabuhan tujuan. Terlebih dahulu cek pelabuhan mana yang tersedia kota tujuan Anda.

Pilihlah tanggal keberangkatan Anda sesuai yang diinginkan.

Pilihlah kapal beserta kelas yang Anda inginkan dan jumlah keluarga yang akan berlayar dengan kapal KM Awu. Jangan lupa juga mengisi jumlah bayi jika memiliki bayi.

Bayarlah tiket sesuai kesepakat diawal apakah melalui cash atau via transfer Bank atm/mobile.

Syarat perjalanan menggunakan KM Awu

Syarat perjalanan dengan kapal laut sesuai Surat Edaran atau SE Menhub Nomor 83 Tahun 2022:

Pelaku Perjalanan Dalam Negeri atau PPDN tidak wajib menunjukkan hasil negatif tes RT-PCR atau rapid test antigen dan dapat melakukan perjalanan dalam negeri dengan menerapkan protokol kesehatan yang ketat.

PPDN dengan transportasi laut wajib menggunakan aplikasi PeduliLindungi. Namun yang dapat melakukan perjalanan ini hanya kriteria tertentu sesuai vaksinasi yang telah diterima.

Untuk PPDN berusia 6-17 tahun tidak diwajibkan untuk melakukan vaksin booster, namun cukup telah mendapatkan vaksin dosis kedua.

Sementara itu, untuk PPDN usia 6-17 tahun yang berasal dari perjalanan luar negeri dikecualikan dari kewajiban vaksinasi.

Itulah jadwal Kapal Pelni Awu bulan September 2023 rute Bima, Waingapu, Ende, Kupang, Kalabahi.

Para penumpang bisa langsung mengakses PT Pelni, atau loket-loket yang menjalin kerjasama, maupun melalui aplikasi online seperti Traveloka.***

Editor: Ucu Rahman

Tags

Terkini

Terpopuler